#
# # #

Geolocation

Katalog Produk MITRA SEJAHTERA KARAMA

Tali Rompong Ikan

Tali Rompong adalah salah satu usaha komoditi yang dilakukan oleh BUMDesa MITRA SEJAHTERA desa Karama yang terletak pada perairan Kalimantan, Tali Rompong digunakan untuk membuat Rompong (tempat berkumpulnya ikan laut) sebagai salah satu cara untuk menangkap ikan dlaut lepas bagi nelayang yang ada di Sulawesi Barat (Red: Mandar).

Tai rompong ini dikemas dalam berbagai nomor, nomor yang paling sering digunakan adalah nomor 16, 18, dengan harga yang berpariasi tergantung nomor dan kwalitas pesanan, untuk nomor 16 harga pergulung Rp. 190.000, untuk nomor 18 harga pergulung Rp. 235.000

Tali Rompong ini dijual dalam bentuk gulungan dengan panjang 100 meter setiap  satu gulung Tali Rompong
Rp. 200.000

Latest Comments